Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Top Ads

Tips Merawat Gadget yang Baik dan Benar

Tips Merawat Gadget yang Baik dan Benar! Saat ini penggunaan gadget tengah marak di masyarakat. Hampir semua sektor dan sendi kehidupan memanfaatkan teknologi gadget ini. Bahkan bisa dibilang penggunaan barang-barang elektronik berupa gadget ini sebagai salah satu kebutuhan primer yang harus ada.

Ini semua tidak lepas dari yang namanya globalisasi. Seolah semua teknologi tersebut bukan berupa hal baru lagi. Siapa yang gagap pasti tertinggal. Dengan demikian tentu saja konsumsi gadget akan sangat membludak. Dimana tips merawat gadget tentu saja sangat diperlukan.

Bahayanya Salah Merawat Gadget

Saat ini banyak sekali para pengguna gadget khususnya smartphone yang sama sekali tidak mempertimbangkan ketentuan dan prosedur perawatan yang ada. Tentu saja lambat laun gadget kalian akan tidak berfungsi lagi secara prima dan kemungkinan terburuk adalah rusak.
 
tips merawat gadget

Banyak sekali artikel artikel teknologi yang membahas mengenai tips merawat gadget. Selain itu, di setiap dosbuk dari gadget tersebut juga pasti terdapat using suggestion yang baik dan benar serta bagaimana cara perawatan setelahnya. Untuk dampak yang ditimbulkan dari kesalahan merawat gadget sendiri bermacam-macam, diantaranya:

1. Baterai Cepat Habis

Pernah mengalami keadaan dimana saat kalian baru saja selesai mengisi baterai dan tiba-tiba baterai kalian telah habis lagi? Itu adalah salah satu dampak yang diakibatkan kesalahan dalam hal meraeat gadget, terutama dalam hal pengecas an.
 
tips merawat gadget
Walaupun saat ini telah ada sensor otomatis yang bisa memutus lairan listrik pengisi daya, tetap saja, hindari mengisi daya baterai semalam suntuk. Hal ini akan menjadikan gadget cepat panas dan baterai gampang tersedot habis alias output yang tetjadi lebih besar dari inputnya. Tips merawat gadget seperti ini adalah dengan mengisi daya  jauh sebelum jam tidur. Atau pasang alarm sekian jam sesuai aturan pengisian daya dari smartphone tersebut.

Berikutnya, hindari juga penggunaan charger yang tidak ori. Setiap charge tentu telah dibdesain khusus dengan perangkat gadget bawaan masing-masing. Jadi, jika charge bawaan rusak atau hilang, kalian bisa membeli pengisi daya ori yang sama seperti sebelumnya. Atau kalian juga bisa menggunakan dekstop (charge katak) sebagai ganti sementara waktu.

Tips merawat gadget selanjutnya adalah jangan lupa juga untuk melepas softcase pada gadget kalian tersebut. Hal ini dapat mengurangi performa dari pengisi daya kedalam smartphone. Material plastik dan karet sangat buruk jika tetap melekat pada perangkat eras yang sedang terisi daya. Jadi, lepas dulu ya softcase nya sebelum pengisian dya dimulai.

2. Smartphone Menjadi Lemot

Lemot alias ngelag tentu saja menjadi hal yang paling dibenci oleh semua pengguna teknologi informatika jenis apapun. Bayangkan, ketika klian tengah asik bekerja, belajar, ataupun menginout data lalu tiba-tiba gadget kalian hang begitu saja. Tentu hal seperti ini akan sangat menghambat jalannya pekerjaan apapun, bukan?

Lalu, tahukan kalian apa yang menjadi penyebab dari kelainan gadget seperti ini? Halnini bisa terjadi pada gadget yang sering dipakai hingga mati kehabisan daya. Atau juga pada gadget yang sering sekali diisi daya padahal daya baterai masih penuh. Lalu, tips merawat gadget yang seperti apakah yang harus dilakukan?

Harus selalu diingat untuk jangan sampai kehabisan baterai saat perangkat masih digunakan. Pengisian daya yang paling baik adalah pada saat daya baterai menadi merah (sekitar 20-10%). Karena pada saat itu sensor gadget kalian memang sedang memerlukan yang namanya daya baterai. Usahakan juga untuk mematikan dulu gadget tersebut sebelum disambungkan dengan alat pengisi daya. Semoga pembahasan mengenai tips meraway gadget ini dapat bermanfaat, dan selamat mencoba!

Post a Comment for "Tips Merawat Gadget yang Baik dan Benar"